Sabtu, 08 April 2017

Testimoni Perkuliahan Psikologi Pendidikan

Nama : Sinthya Aprianti S 
NIM    : 161301212
Kelas  : Psikologi Pendidikan (C)

Pada mata kuliah Psikologi Pendidikan selama 6 bulan atau setengah semester ini saya mendapat banyak sekali pengalaman, yang pada pertemuan pertama seperti biasanya kami melakukan kontrak kuliah terlebih dahulu, lalu melakukan pelajaran-pelajaran sesuai materi yg telah tercantum pada kontrak, pada mata kuliah psikologi pendidikan ini dosen pengampu sangat menginginkan kami membaca buku terlebih dahulu sebelum perkuliahan dimulai karena pada saat perkuliahan dimulai dosen menjelaskan dan kemudian meminta kami untuk membuat power point dan juga membuat resume tentang materi yang sudah dipelajari selama 6 bulan ini kemudian memposting pada blog yang telah kami buat jadi dengan demikian kami semakin paham dengan materi yang diberikan,pada mata kuliah ini juga kami diberikan tugas kelompok untuk melakukan observasi,nah dengan adanya observasi ini saya belajar untuk terjun langsung ke lapangan, belajar untuk bisa berkomunikasi dengan baik pada pihak sekolah untuk mendapatkan izin pada sekolah tersebut, karena tidak semua sekolah ketika berkunjung dan memberikan surat langsung mau untuk memberikan izin, belajar untuk mengamati kegiatan belajar mengajar pada sekolah yang kami pilih dan bagaimana pengaruh cara mengajar seorang guru yang membuat murid semangat untuk melakukan tanya jawab dengan gurunya secara aktif,dan hal lainnya. 

Dosen pengampu Pada mata kuliah Psikologi Pendidikan juga sangat membantu saya dalam menjalani perkuliahan, Untuk itu saya mengucapkan terimakasih kepada para dosen pengampu, yang sudah memberikan pengalaman baru untuk kami.



0 komentar:

Posting Komentar